Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Widget Atas Posting

Soal Penjaskes Kelas 11 Semester 1 Kurikulum 2013

Halo adik adik semua kali ini kami mau membagikan soal Penjaskes kelas 11 Semester 1 Kurikulum 2013. Kami menyajikan 50 soal yang bisa dijadikan latihan untuk mengasah kemampuan kalian dibidang pelajaran penjaskes agar nantinya siap dalam menghadi ulangan, UTS dan UAS. Soal ini terdirin dari 35 soal pilihan ganda dan 15 soal Essay.

Soal Penjaskes Kelas 11 Semester 1 Kurikulum 2013

Soal Pilihan Ganda

1. Teknik gerakan menahan bola smash dalam permainan bola voli disebut ....

a. smes

b. blok

c. servis

d. lob 

e. dropshot

2. Teknik mengumpan dalam permainan bola voli disebut ....

a. smes 

b. passing

c. blocking

d. shooting

e. kicking

3. Ukuran lapangan futsal standar internasional adalah ....

 a. panjang 28-42 dan lebar 16-24

b. panjang 39-40 dan lebar 18-25

c. panjang 38-42 dan lebar 18-25

d. panjang 38-35 dan lebar 18-25

e. panjang 30-42 dan lebar 18-20

4. Permainan tenis meja pertama kali dimainkan di ....

a. Jepang 

b. Tiongkok 

c. Inggris

d. Indonesia

e. Afrika

 5. Cara memegang bet seperti orang yang bersalaman disebut ....

 a. forehand

b. backhand

c. seemiller grip

d. penhold grip

e. shake hand grip

6. Lari gawang dengan ketinggian gawang 0,762 meter, adalah lari gawang nomor ....

a. 200 meter putri

b. 100 meter putri

c. 400 meter putra

d. 110 meter putra

e. 400 meter putri

7. Berikut ini yang termasuk cabang olahraga 1 atletik nomor lempar adalah ....

a. lari estafet

b. lompat galah

c. lompat tinggi

d. sprint

e. tolak peluru

8. Lari estafet disebut juga lari ....

a. maraton 

b. jongkok

c. sambung

d. menunduk

e. melayang

9. Teknik lari estafet dengan cara penerima melihat pemberi tongkat disebut ....

a. jumping start

b. jumping

c. nonvisual

d. visual

e. long start

10. Teknik pukulan samping dalam taekwondo disebut ....

a. yeop jireugi 

b. chi jireugi 

c. eolgol jireugi

d. ap chumbi

e. hengek

11. Teknik tangkisan dalam taekwondo ada yang dinamakan eolgol jireugi yang berarti tangkisan ....

a. dua lengan

b. dari luar c. depan

d. dari dalam

e. kearah kepala

12. Gaya silang dalam lempar lembing dikenal dengan istilah ....

a. hop step 

b. cross step

c. push step

d. chopstep

e. -drive step

13. Gaya dalam lompat tinggi di mana posisi kaki yang melompat, mengayun, dan melewati mistar seakan-akan seperti gerakan gunting disebut ....

a. Scissor

b. western roll 

c. stradie

d. fosbory slop

e. guling

14. Lari yawang 110 meter putra, ketinggian gawangnya adalah ... kaki.

a. 1 

b. 2

c. 5

d. 4

e. 3

15. Latihan meniru pesawat terbang dan berdiri dengan satu kaki jinjit merupakan latihan ....

a. kelenturan

 b. kecepatan

c. keseimbangan

d. daya ledak

e. kelincahan

16. Kemampuan untuk bergerak cepat dan  dapat mengubah arah posisi tubuh berulang-ulang disebut ....

a. keseimbangan

b. kecepatan

c. kelincahan

d. kekuatan

e. daya ledak

17. Salah satu teknik tendangar dalam bela diri taekwondo adalah tendangan ganda, atau disebut .....

a. goley chagi

b. hengek

c. dwi hurigi

d. dwi chagi

e. apchagi

18. Salah satu teknik pukulan dalam bela diri taekwondo adalah pukulan samping, atau disebut....

a. dwi chagi

b. yeop jireugi

c. are jireugi

d. aremagi

e. an magi

19. Salah satu bentuk latihan daya ledak otot tungkai adalah side jump, atau disebut juga.....

a. meloncat ke atas

b. meloncat ke samping

c. meloncat ke belakang

d. bergerak ke samping

e. berdiri satu kaki

20. Kemampuan seseorang untuk menempuh jarak tertentu dalam waktu yang sesingkat-singkatnya disebut ....

a. daya ledak 

b. kecepatan 

c. kelenturan

d. ketepatan

e. kekuatan

21. Gerakan kedua pada vertical jump, posisi tubuh ke atas dengan meluruskan ....

a. lengan

b. satu kaki

c. kedua tangan 

d. kedua siku

e. kedua lutut

22. Kemampuan seseorang untuk mengintegrasikan berbagai gerakan yang berbeda ke dalam pola gerakan tunggal secara efektif atau kemampuan tubuh untuk melakukan gerakan secara tepat, cermat, dan efisien disebut ....

a. daya ledak

b. koordinasi

c. kelenturan

d. ketepatan

 e. kekuatan

23. Melakukan gerakan pendinginan setelah melakukan. latihan kebugaran jasmani berguna untuk ....

a. meningkatkan kesehatan yang rendah

b. meningkatkan kelelahan yang berarti

c. menghindari kebugaran

. mengurangi kelelahan otot

e. pemulihan yang buruk

24. Jenis lompatan yang dilakukan menggunakan peti lompat dengan posisi badan agak sedikit condong ke depan dan membuka kedua kakinya pada saat melewati peti lompat disebut lompat ....

a. kangkang

b. gelanggang

c. arena

d. tali

e. tinggi

25. Saat melakukan lompat kangkang, ketika mendarat menggunakan ....

a. ujung kaki

b. pangkal kaki

c. tumpuan badan

d. kedua tangan

e. berdiri dengan satu kaki

26. Gerakan guling di atas peti lompat selain membutuhkan keseimbangan, juga membutuhkan ....

a. kekuatan dan kelentukan

b. kekuatan dan keberanian

c. kekuatan dan kecerdasan

d. kelincahan dan keberanian

e. kecepatan dan keberanian

27. Untuk menghasilkan gerakan tolakan efektif dalam lompat jongkok, tolakan dilakukan dengan mendorong .... a. keduatangan ke belakang

b. kedua kaki ke belakang

c. kedua tangan ke depan

d. kedua kaki ke depan

e. satu kaki ke depan dan satu kaki ke belakang

28. Fase kedua dalam melakukan senam irama adalah ....

a. pemanasan 

b. lari

c. latihan inti

d. langkah ke depan

e. pendinginan

29. Gerakan langkah kaki ke depan belakang  pada hitungan kesatu adalah ....

a. badan tegak, kedua kaki rapat, dan lengan lurus di samping badan pandangan ke depan

b. langkahkan tungkai kiri ke depan satu langkah

c. langkahkan tungkai kanan ke belakang

d. tarik tungkai kanan dan dekatkan pada tungkai kiri 

e. tarik tungkai kiri dan dekatkan pada tungkai kanan

30. Gerakan merentangkan tungkai kanan ke depan dalam gerak langkah kaki lurus ke depan terjadi pada hitungan ke....

a. 2

b. 1

c. 3

d. 4

e. 5

31. Gerakan memutar bagian lengan di depan badan ke kanan terdapat pada gerakan memutar kedua lengan depan badan pada hitungan ke....

a.3

b. 4

c. 2

d. 5

e. 6

32. Gerakan memutar kedua lengan bersamaan pada hitungan keempat adalah ....

a. putar kedua lengan ke arah belakang

b. badan tegak, kaki rapat dan kedua lengan lurus ke depan

c. putar kedua lengan ke belakang

d. putar kedua lengan ke kanan.

e. kembali ke sikap semula

33. Posisi tubuh yang baik dalam renang gaya kupu-kupu adalah ....

a. badan lebih rendah dari kepala

b. badan telungkup sejajar dengan permukaan air

c. waktu pengambilan napas kaki di bawah

d. kepala naik setinggi mungkin ketika mengambil napas

e. panggul lebih tinggi dari badan dan kaki

 

34. Organisasi yang melindungi olahraga renang tingkat dunia adalah ....

a. WHO

b. UNICEF

c. PBSI

d. FINA

e. PSSI

35. Sikap tubuh saat gerakan, renang gaya punggung adalah ....

 a. sejajar dengan permukaan air

b. kepala diangkat

c. badan terlentang sehorizontal mungkin dari kepala sampai ujung kaki

d. kepala keluar dari permukaan air

e. kaki ditekuk kebawah

 

Essay

1. Sebutkan tiga cara menendang bola dalam permainan futsal!

2. Bagaimana teknik pendaratan pada lompat tinggi gaya straddle?

3. Jelaskan cara melakukan vertical jump!

4. Bagaimanakah posisi kepala pada renang gaya kupu-kupu?

5. Sebutkan gejala pengidap HIV/AIDS!

6. Apakah yang dimaksud blocking dalam bola voli?

7. Jelaskan cara melakukan gerak meniru pesawat terbang!

8. Sebutkan cara melakukan lompat jongkok dan guling di atas peti lompat!

9. Sebutkan kesalahan-kesalahan dalam melakukan sguat thrustt!

10. Apakah HIV/AIDS dapat menyebar seperti penyakit influenza?

11. Apa kelebihan renang gaya punggung?

12. Bagaimana gerakan lengan menangkap pada renang gaya kupu-kupu?

13. Apa yang dimaksudkebugaran jasmani?

14. Sebutkan cara mengumpan dengan punggung kaki dalam permainan sepak bola!

15. Apa yang Anda ketahui tentang fase window period?

Soal Soal Lainnya :

Download Soal